Senin, 05 Januari 2015

Inspirasi : Pantai Pangandaran


Pantai Pangandaran


                                                                                               
Bermain dengan ombakBermain dengan air yang beriakBermain dengan deburan air laut yang menghentakBermain dengan alam yang penuh dengan misteri yang terkadang tak terkuak 

Bermain dengan pasir putih

Bermain dengan perbatasan antara daratan dan lautan
Bermain dengan kelembutan, yang tak terbantahkan bagi yang telah merasakan
Bermain dalam keceriaan dan kebersamaan di ujung provinsi Jawa Barat bagian Selatan


 
Menyenangkan, Rasa penasaran
Menakutkan, Rasa penyesalan
Melelahkan, Rasa ketagihan
Merelakan, kenangan indah pantai Pangandaran



Tidak ada komentar:

Posting Komentar